fungsi autorun

Bookmark and Share
Autorun di bawah ini menggunakan program notepad,  yang fungsi utama dari autorun ini menjalanakan aplikasi tampa harus menunggu dulu perintah dari si pengguna. Beberapa proses kerja autorun, penggunaan pada CD dan penggunaan pada flasdisk

 

1.      Buat CD
Langkah pertama yang harus kita lakukan adalah membuat text biasa pada notepad, misalnya “ini adalah cd tentang pelajaran program sederhana notepad”  kemudian text ini kita simpan dengan nama noname.txt
Langkah selanjut nya adalah membuat file autorun nya, buka kembali program notepad kemudian buat text seperti di bawah ini
 
[autorun]
open=NOTEPAD.EXE noname.TXT

kemudian simpan dengan nama autorun .inf

jika kita ingin menambahakan icon, misalnya icon yang kita punya icon saya.ico
dalam text autorun di atas kita bisa menambahkan

icon=saya.ico

2. Buat flasdishk
Copikan sebuah icon ke dalam flashdisk, misal nya icon barcelona.ico. kemudian buka program notepad lalu ketikan scrip di bawah ini…

 [autorun]
icon = Barcelona.ico

Lalu simpan dengan nama autourun.inf, maka dengan sndiri nya icon yang ada dalam flashdisk akan berubah menjadi icon barcelona

untuk file lengkap autorun di flashdisk adalah

[autorun]
icon = Barcelona.ico
open=yopi.txt
action=yopi.txt
shell\open\command=yopi.txt
shell\open=yopi.txt


ket
1.      Icon
Icon yang kita gunakan di flashdisk kita
2.      Open
Aplikasi yang kita buka/ yyang kita jalan kan

{ 1 komentar... Views All / Post Comment! }

Shikamaru Nara mengatakan...

makasih sudah share
solder uap

Posting Komentar